MISI & VISI

Panti asuhan baytesda menampung anak yatim,yatim piatu,anak terlantar,anak dari orang-orang yang tidak mampu untuk di sekolahkan hingga tamat SLTA/SMU/SMK.Khusus yang reengking berprestasi diupayakan sampai Perguruan tinggi.

untuk melengkapi masa depan mereka, anak-anak di luar jam sekolah dilatih keterampilan sebagai berikut:

Anak Putra           :kursus musik
                             kursus montir mobil
                             kursus nyetir mobil
                             kursus komputer
                             pendalaman Alkitab/pembinaan iman.

Anak Putri            :kursus menjahit
                             kursus musik
                             kursus komputer
                             membuat kue-kue
                             pendalaman Alkitab/pembinaan iman

Dengan tambahan keterampilan tersebut di atas diharapkan anak-anak kelak mampu hidup mandiri tidak tergantung kepada orang lain,dan menjadi anak-anak yang bermoralitas,bermentalitas dan berkualitas dalam segala bidang

Perhatian dan kepedulian para donatur, ikut menentukan masa depan anak-anak yang kami asuh.Karena itu bapak ibu saudara para donatur yang terpanggil untuk ikut ambil bagian di bidang kepedulian sosial ini ,dapat mengirim bantuannya melalui :


Alamat Sumbangan
Bank BCA.a/n Yayasan Anugrah Baytesda No Rekening 196-0263002
Bank BRI a/n Yulius S. Cp.panti Asuhan Baythesda No Rekening .0010-01-007608-50-7
Bank BPD/Bank Jateng a/n Yulius Sukarno/Panti Asyhan Baytesda No.Rekening 2-016-16947-6
Atau via wesel pos dengan alamat :Panti Asuhan Baythesda Jln.Gunung Lawu No.91A BLORA 58211 Jawa Tengah.
Kiranya informasi ini bermanfaat bagi bapak/ibu/saudara para donatur yang terpangil dalam pelayanan di bidang kepedulian sosial.
Berdasarkan tersebut di atas, maka panti asuhan Baythesda BLORA bisa berjalan sampai hari ini hanya karna mujizat ALLAH, Karna itu perhatian dan kepedulian semua pihak kami harapkan .

Muliakanlah Tuhan dengan hartamu, Kitab amsal 3:9,
Ibadah yang benar dan sempurna adalah ibadah yang di sertai kepedulian sosial yaitu menggunjungi anak-anak yatim dan janda-janda miskin,Kitab Yakubus 1:27.
Akirnya segenap pengurus Yayasan Panti Asuhan Baythesda Blora,Atas perhatiaan dan kepedulian para donatur diucapkan terimakasih .Semoga Tuhan Memberkati,AMIN